Wiranto Ditusuk di Pandeglang, Netizen Riuh

0
154
Wiranto Ditusuk di Pandeglang, Netizen RiuhWiranto. (CNN Indonesia/Adhi Wicaksono)

LENSAPANDAWA.COM – Menteri Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto hendak diserang oleh seseorang dengan menggunakan senjata tajam, saat melakukan kunjungan ke Pandeglang, Banten, Kamis (10/10).

Warganet langsung ramai membagikan video dan foto detik-detik penyerangan Wiranto di media sosial. Tidak hanya itu, ragam tanggapan pun diungkapkan oleh netizen.

Sebagian besar reaksi netizen terkejut terhadap penyerangan Wiranto. Ada pula yang mempertanyakan motif pelaku menyerang Wiranto.

[Gambas:Twitter]

[Gambas:Twitter]

[Gambas:Twitter]

[Gambas:Twitter]

[Gambas:Twitter]

Ada pula yang mengaitkan dengan film Joker yang sedang tayang di bioskop.

[Gambas:Twitter]

Netizen pun mempertanyakan akan mendapatkan hukuman apa bagi yang melakukan penyerangan.

[Gambas:Twitter]

Dari video yang beredar tampak seorang pria tak dikenal hendak menyerang Wiranto ketika sedang bersalaman dengan pihak kepolisian Banten di Alun-alun Menes, Pandeglang, Banten.

Pascapenusukan, Wiranto dirawat di RSUD Berkah Pandeglang untuk menjalani pengobatan medis di Ruang Unit Gawat Darurat.

Demikian berita ini dikutip dari CNNINDONESIA.COM untuk dapat kami sampaikan kepada pembaca sekalian.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here