Griezmann cetak gol perdana, Barca gilas Napoli

oleh
oleh
Griezmann cetak gol perdana, Barca gilas Napoli Antoine Griezmann dan Luis Suarez merayakan gol (us.marca.com)

LENSAPANDAWA.COM – Barcelona menggulung Napoli dengan kemenangan 4-0 di Stadion Michigan pada Sabtu waktu setempat, dengan disaksikan lebih dari 60.000 penonton.

Luis Suarez mencetak dua gol sehingga menambah gol pertandingan sebelum kompetisi resmi menjadi 3 gol, dan juga menjadi gol pertama Antoine Griezmann bagi Barca sejak direkrut seharga 120 juta pounds dari Aletico Madrid sebelumnya musim kompetisi ini.

Ousmane Dembele menyempurnakan kemenangan Barca dengan gol.

Barca menang setelah tiga hari sebelumnya mengalahkan Napoli 2-1 di Miami dan mengakhiri tur AS dengan kemenangan perdana La Liga-Serie A Cup.

Sumber : ESPN

Demikian berita ini dikutip dari ANTARANEWS.COM untuk dapat kami sampaikan kepada pembaca sekalian.